DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA KE-77
- Detail
- Diterbitkan: Rabu, 17 Agustus 2022 12:06
- Ditulis oleh EdWaR

Keluarga Besar Pengadilan Negeri Padang Panjang mengucapkan Dirgahayu Republik Indonesia ke-77 ![]()
![]()
![]()




Keluarga Besar Pengadilan Negeri Padang Panjang mengucapkan Dirgahayu Republik Indonesia ke-77 ![]()
![]()
![]()

Senin, 15 Agustus 2022, Ketua Pengadilan Negeri Padang Panjang Ibu Lili Evelin, S.H., M.H., menerima kedatangan 12 (Dua belas) Mahasiswa Magang dari Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat. Mahasiswa Magang akan menjalani kegiatan magang dari tanggal 15 Agustus s/d. 14 Oktober 2022.

Kamis, 11 Agustus 2022, Telah dilaksanakan Rapat Reviu dan Finalisasi Draft SOP e-Berpadu pada Pengadilan Negeri Padang Panjang yang dipimpin oleh Wakil Ketua Pengadilan Negeri Padang Panjang Bapak Agung Wicaksono, S.H., M.Kn., dan dihadiri oleh Tim Pelaksana e-Berpadu Pengadilan Negeri Padang Panjang.


Kamis, 11 Agustus 2022, Pengadilan Negeri Padang Panjang telah mengikuti Training Admin e-Berpadu Sewilayah Hukum Provinsi Sumatera Barat dengan Narasumber dari Biro Hukum dan Humas Mahkamah Agung RI. Acara dilaksanakan di ruang Media Center Pengadilan Negeri Padang Panjang yang dihadiri oleh Ketua Pengadilan Negeri Padang Panjang Ibu Lili Evelin, S.H., M.H., Wakil Ketua Pengadilan Negeri Padang Panjang Bapak Agung Wicaksono, S.H., M.Kn., beserta Tim Pelaksana e-Berpadu.
JDIH Mahkamah Agung memuat kumpulan dokumen elektronik salinan peraturan perundang-undangan, yurisprudensi dan kebijakan yang berlaku
…